Instruksi:
Jawablah
pertanyaan-pertanyaan berikut dengan cara menuliskan angka 0-10 pada tempat
kosong yang tersedia. Jika Anda merasa pertanyaan-pertanyaan yang diberikan
berikut tidak sesuai dengan kondisi Anda, tuliskan TA (tidak aplikabel) pada
tempat kosong yang tersedia.
N A M A
:_______________ TGL
: _______________
Skala
nyeri: Seberapa berat nyeri Anda?
0=
tidak ada nyeri-------------------------------------------------10=sangat nyeri,
nyeri tak tertahankan
|
||
1
|
Saat kondisi paling buruk (paling
nyeri)?
|
|
2
|
Saat berbaring pada sisi lesi?
|
|
3
|
Saat meraih sesuatu pada tempat yang
tinggi?
|
|
4
|
Saat menyentuh bagian belakang leher?
|
|
5
|
Saat mendorong dengan lengan sisi
nyeri?
|
|
Skala
disabilitas: Seberapa besar kesulitan yang Anda alami…?
0=
tidak ada kesulitan -----------------------------------------10=sangat sulit,
harus dibantu orang lain
|
||
6
|
Saat mencuci rambut (keramas)?
|
|
7
|
Saat mandi membersihkan punggung?
|
|
8
|
Saat memakai kaos dalam atau melepas
sweater?
|
|
9
|
Saat memakai baju dengan kancing di
depan?
|
|
10
|
Saat memakai celana?
|
|
11
|
Saat menaruh benda di tempat yang
tinggi?
|
|
12
|
Saat membawa benda dengan berat +
5 kg (10 pond)?
|
|
13
|
Saat mengambil sesuatu dari saku
belakang?
|
Sumber:
Roach et al (1991)
Development of Shoulder Pain And Disability Index
William JW (1995)
Measuring function with the Shoulder Pain And Disability Index. Of Rheumatology 1995: 24:4 727-32
Tidak ada komentar:
:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))
Posting Komentar